Journal #3 – Wife Zaman Now

Beberapa bulan yang lalu, aku suka merasa bersalah kalo dapat tawaran untuk ikut suatu trip. Karena otomatis aku harus pergi sendiri, ninggalin Fred di rumah.

Awal2 nikah, baru tiga bulan, aku udah berangkat ke Bangkok dan Chiang Mai dalam rangka #WomensJourney yang diadakan oleh Tourism Authority of Thailand. Ga lama setelah itu, aku menang kuis Kumparan dan berangkatlah ke Saumlaki, Maluku Tenggara Barat. Terus, terakhir ikut #PesonaIndonesia trip ke Yogyakarta dan #KompasEksplor trip ke Kampung Naga dan pantai-pantai di Jawa Barat. Semua itu berlangsung dalam 5 bulan 😅

Fred kira2 kesel ga ya?

Lanjutkan membaca “Journal #3 – Wife Zaman Now”

Honeymoon di Bali x Daniel Wellington Classic Petite Ashfield

Akhirnya bisa kembali lagi ke Bali setelah sekian lama! Tahun 2013 lalu, aku dan Fred pernah tinggal di Bali selama 2 bulan karena kami berdua diterima internship di suatu perusahaan IT di Bali. It was a life changing experience for us.

Lanjutkan membaca “Honeymoon di Bali x Daniel Wellington Classic Petite Ashfield”